Kamis, 08 Mei 2014

PERBEDAAN HIPNOTIS DENGAN GENDAM


Perbedaan Hipnotis dengan Gendam adalah sbb : 


1. Hipnotis tidak memiliki kekuatan yang sifatnya memaksa. 
Jika orang yang ingin dihipnotis menolak maka ia tidak akan bisa dihipnotis. 
Lain halnya dengan gendam yang bisa memaksa seseorang tidak sadarkan diri karena gendam menggunakan kekuatan 

mahluk halus.



2. Belajar hipnotis tidak ada ritual yang 
berbau mistis sama sekali. Sedangkan ilmu 
gendam diperoleh dengan jalan ritual melalui 
puasa, mantra atau pengisian dari guru 
gendam. 



3. Ilmu hipnotis diarahkan untuk kebaikan 
misalnya untuk terapi diri sendiri dan orang 
lain. Bahkan dijaman dahulu, hipnotis 
digunakan untuk operasi agar pasien tidak 
merasa kesakitan. Adapun gendam rentan 
sekali digunakan untuk kejahatan. 



4. Ilmu Hipnotis telah banyak digunakan orang 
dari berbagai latar belakang seperti psikolog 
(SDM), dokter (kesehatan), parenting 
(mendidik anak), hypnobirthing (lahir tanpa 
sakit) dan lain sebagainya sedangkan gendam 
hanya berfokus membuat orang tidak sadarkan 
diri. Hipnotis telah diakui secara nasional dan 
internasional.

Rabu, 07 Mei 2014

Pelatihan Stage Hipnotis Minggu, 18 Mei 2014.

UNTUK PELAJAR YG DI KEBUMEN dan SEKITARNYA..

BAYANGKAN DAN RASAKAN JIKA BISA HIPNOTIS SEPERTI ROMY RAFAEL,Deny Darko di campur", Ferdian Di YKS, dan UYA KUYA.....???????
IKUT PELATIHANNYA...

BiAYANYA TERJANGKAU....
Cuma Rp.75.000,- Dapat MODUL juga LOOO...

Pelatihhan TGL 18 MEI Pukul 09.00.. Dibimbing SAMPAI BISA LOOOO...
Yuuuk Buruuuuaaaaan Ikut...



Info Pendafataran dan Tempat Bisa SMS, Inbox / BBM...
081548218397 / Pin : 75389cbf
08996657089, 087837910087, 083844268550 / Pin : 747782E6

Hipnotis

Apakah hipnotis bisa digunakan untuk kejahatan? 

TIDAK. Hasil penelitian oleh para pakar hipnotis menyatakan bahwa hipnotis tidak bisa digunakan untuk kejahatan. Aksi kejahatan yang sering diberitakan sebagai "kejahatan hipnotis" sebenarnya tidak menggunakan hipnotis. Media masa dan masyarakat menyebut-nya sebagai hipnotis karena mereka belum tahu hipnotis yang sebenarnya. Menurut pengamatan  aksi-aksi kejahatan yang diberitakan sebagai "kejahatan hipnotis itu" tidak lain hanya penipuan atau perampasan yang menggunakan obat tidur / obat bius.